Suara Semesta
 - Peresmian Rumah Tinggal Layak Huni (Rutilahu) milik warga Desa Buhu Dusun Helumo atas nama Misin Ntadu di hadiri oleh Bupati Gorontalo Prof. Nelson Pomalingo Rabu (27/12/2023).

Prof. Nelson Pomalingo bersama Ketua Basnaz Sukri Moonti meresmikan rumah warga Desa Buhu Kabupaten Gorontalo yang bernama Misin Ntadu tersebut.

Pada kesempatan yang sama, Ketua Baznas akan menyalurkan berbagai bantuan sembako terhadap masyarakat Helumo.

Terkait adanya keluhan masyarakat tentang jalan rusak, Bupati Nelson melihat langsung kondisi jalan yang berada di Dusun Helumo sehingga beliau titipkan pesan dan kesan adanya keluahan rakyat jalan tersebut akan di perbaiki atau di aspal 2024 nanti katanya.

Namun Bupati Nelson mengatakan bahwa jalan tersebut akan menjadi tangung jawabnya sebagai Bupati Kabupaten Gorontalo.
Baca Juga

Post A Comment:

0 comments:

stop